Presiden Jokowi Sapa Pedagang di Pasar Batuphat

Pj Walikota Imran Mendampingi LHOKSEUMAWE I ACEHHERALD.com – Presiden Jokowi berkunjung ke Pasar Batuphat di Kecamatan Muara Satu, Lhokseumawe, Jumat (10/2/2023). Saat RI 1 tiba di lokasi itu jalan macet dan warga berebutan ingin berjabat tangan dengan presiden. Pj Walikota Lhokseumawe Dr Imran, tampak mendampingi Presiden. Rombongan melihat pasar Batuphat secaradekat dan berdialog secara santai … Read more

Presiden Jokowi didampingi Pj Walikota Lhokseumawe meninjau Pasar Batuphat, Jumat (10/02/2023). Foto Yuswardi.

Iklan Baris

Lensa Warga

Pj Walikota Imran Mendampingi

LHOKSEUMAWE I ACEHHERALD.com – Presiden Jokowi berkunjung ke Pasar Batuphat di Kecamatan Muara Satu, Lhokseumawe, Jumat (10/2/2023). Saat RI 1 tiba di lokasi itu jalan macet dan warga berebutan ingin berjabat tangan dengan presiden.
Pj Walikota Lhokseumawe Dr Imran, tampak  mendampingi Presiden. Rombongan melihat pasar Batuphat secaradekat dan berdialog secara santai dengan para pelaku ekonomi di tataran grass root itu.  Rombongan Presiden tampak berkeliling pasar dan berdialog lepas dengan pedagang. Sejurus kemudian Pak Presiden tampak memberikan ampau kepada pedagang.
Acara inti Presiden Jokowi adalah datang ke PT PIM di Kecamatan Dewantara, Kabupaten Aceh Utara untuk peresmian PIM NPK, launching BSI Kridit Usaha Rakyat (KUR), dan launching kartu tani BSI.

Penulis : Yuswardi

Baca Juga:  Pj Walikota Imran Tagih Komitmen Perusahaan

Berita Terkini

Haba Nanggroe