
Hong Kong Dihantam Krisis Populasi, Warganya Lebih Pilih Punya Kucing daripada Bayi
JAKARTA | ACEHHERALD.COM – Hong Kong mengalami krisis populasi setelah warganya kebanyakan tak mau memiliki anak. Wilayah tersebut tercatat memiliki jumlah kelahiran yang menurun drastis.